Kamis, 22 Oktober 2009
Pendahuluan
Pada zaman yang serba canggih saat ini kita diberikan kemudahan untuk mendapatkan berbagai informasi yang kita perlukan setiap waktu. Berbagai media baik cetak maupun elektronik kini kedua media tersebut saling berlomba-lomba memberikan informasi ter up-date (Terbaru, Tercepat, dan Lebih Aktual) untuk memenuhi kebutuhan informasi sehari-hari kita. Namun dibalik banyaknya manfaat dari sebuah media ini terkadang kita menyalahgunakannya, yang sebenarnya tidak perlu untuk kita ketahui dan mencari kebenarannya. Disini akan dijelaskan beberapa pembahasan mengenai Teknologi Informasi.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar